
HARI 01 :
KEDATANGAN BALIKPAPAN – SAMARINDA ( MM )
Tiba di Bandara Sepinggan
Balikpapan peserta dijemput langsung shopping di Pasar Inpres Kebun Sayur
(Pusat Batu Permata & Kerajinan Khas Kaltim), dilanjutkan perjalanan ke
Samarinda melewati Hutan Lindung Bukit Soeharto menempuh + 3,5 jam, makan malam
di lokal restaurant, check in hotel untuk istirahat

HARI
02 :
TIRTA YATRA – KUTAI ( MP,MS.MM )
Setelah sarapan pagi
langsung check out hotel, peserta photo
stop di Tepian Kantor Gubernur Kaltim (untuk menikmati keindahan Sungai
Mahakam) kemudian melanjutkan perjalanan menuju Tenggarong menempuh + 1 jam,
sembahyang bersama di Pura Payogan Agung Kutai Tenggarong dipimpin oleh Pinandita
setempat. Makan siang di lokal restaurant, dilanjutkan wisata ke Museum
Mulawarman, Makam Raja – Raja dan Jalan kaki menyeberang ke Pulau Kumala
melewati Jembatan Repo-Repo, shopping oleh-oleh di Panglima Durian. Sore hari
perjalanan ke Balikpapan, makan malam di lokal restaurant, check in hotel, free
program.
HARI 03
; WISATA BELANJA – KEBERANGKATAN ( MP )
Setelah sarapan pagi, check out hotel peserta shopping di
Jenebora , Pusat Oleh-Oleh Makanan kemudian diantar ke Bandara Sepinggan
Balikpapan untuk melanjutkan penerbangan kembali ke kota tercinta
HARGA PAKET WISATA
Hubungi Kami lebih lanjut
PAKET
WISATA TERMASUK :
- Transportasi Pariwisata - Acara sesui program
- Hotel sesuai pilihan sekamar berdua
- Makan 5 kali sesuai program, snack 1x
- Tiket Obyek Wisata Sesuai Program
- Pemandu wisata , tiket masuk objek wisata
- Air mineral 600ml / botol / hari/ orang
- Banten Pejati 2 buah untuk 1 Pura
- Tiket pesawat ekonomi kelas
TAK
TERMASUK :
- Pengeluaran Pribadi ( Laundry, Mini Bar, Telpon )
- Tip Guide & Sopir, Porter Bandara,

Tidak ada komentar:
Posting Komentar